Tag Archives: Lelouch Lamperouge

Beberapa Karakter Anime Cowok yang Paling Cerdas di Dunia Anime

Kamis, 12 Mei 2022

Banyak karakter protagonis cowok di anime yang tampil dengan karakter yang mudah marah, kuat dan juga konyol. Mereka juga sering kali tidak berpikir sebelum melakukan suatu tindakan. Tapi, ada juga karakter lain yang banyak mempertimbangkan segalanya sebelum bertindak.

Meskipun begitu, ada banyak karakter cowok anime yang jenius dan juga taktis. Mereka bisa mencari tahu bagaiman cara untuk menghadapi tantangan atau rintangan apa pun yang menghadang mereka. Berikut ini adalah beberapa karakter anime cowok tercerdas di dunia anime.

Lelouch Lamperouge (Code Geass)

Sebagai Zero, seorang pemimpin Black Rebellion, Lelouch Lamperouge memperlihatkan kesuksesannya secara instan sebagai seorang ahli taktik. Ya, dia memang memiliki kekuatan Geass. Namun, hal ini tidak ada kaitannya dengan bagaimana dia terus menerus bisa mempecundangi orang-orang di sekitarnya.

Lelouch memang memperlihatkan kelemahannya sekali, yang menyebabkannya diseret ke hadapan ayahnya, yaitu Kaisar Charles. Namun, akhirnya dia berhasil menebus kesalahannya. Pada akhirnya, kecerdasan Lelouch cukup untuk mempecundangi seluruh dunia dan dia akhirnya berhasil dalam mencapai tujuan yang harus dia lakukan.

Shikamaru Nara (Naruto)

Shikamaru adalah seorang ninja yang sangat jenius. Di Chunin Exams, meski bukanlah seorang ninja terkuat yang memenangkan tiap pertarungan, dia adalah satu-satunya ninja yang berhasil mendapatkan promosi dan naik menjadi Chunin. Shikamaru tidak memenangkan setiap pertarungannya dengan kekuatan, namun tahu bagaimana mengaplikasikan bakatnya dengan tepat di momen yang sangat tepat.

Selama turnamen, dua kali Shikamaru mengungguli lawan-lawannya. Dia juga bisa menghentikan seorang anggota Akatsuki hampir tanpa bantuan orang lain. Ada alasan mengapa dia selalu bekerja bersama Naruto untuk menjaga keamanan Konoha.

Yang Wen-Li (Legend of The Galactic Heroes)

Yang Wen-Li adalah seorang ahli strategis yang suka sejarah yang lebih suka menghabiskan hari-harinya tanpa melakukan apa-apa. Karena kesukaannya dalam mempelajari sejarah, dia juga seorang ahli taktik yang sangat jitu. Sementara banyak orang yang mengetahui taktik beroperasi di bumi, Yang Wen-Li bertugas di banyak kapal di antariksa.

Dia menghadapi berbagai macam pasukan galaksi yang lebih kuat dari kubunya selama seabad. Kemampuan Yang dalam memimpin orang-orang ketika pertempuran dan menang adalah alasan mengapa Aliansi Pembebasan Planet berhasil menguasai Benteng Iserlohn Kekaisaran Galaktik.

Menonton anime dengan karakter protagonis yang jenius adalah hal yang sangat menyenangkan, namun ada juga hal menyenangkan lainnya yaitu bermain slot. Bermain slot memanglah menyenangkan dan jika menang itu hanyalah bonus dari keberuntungan.

Karakter Kakak Cowok Paling Keren Dalam Serial Anime

Jum’at, 15 April 2022

Punya kakak cowok sering dianggap keren bagi kebanyakan orang. Bayangan mempunyai seorang pelindung yang selalu ada untuk mereka dan berbagi cerita dengan mereka selalu terlihat sangat menyenangkan. Ini pun berlaku dalam dunia anime.

Ada sejumlah kakak cowok di anime yang justru suka berselisih atau bahkan memperlakukan adik mereka dengan sangat buruk. Contoh besarnya ada di dalam serial Naruto. Namun, tentu saja ada juga sejumlah kakak cowok di anime yang rela mempertaruhkan nyawa mereka demi adik mereka. Berikut ini kakak cowok paling keren di anime.

Killer B (Naruto)

Killer B adalah seorang jinchuriki Hachibi dan seorang pendekar pedang mumpuni. Kemahirannya dalam berpedang membuatnya bisa mengalahkan seseorang sekuat Sasuke Uchia yang memperlihatkan kalau di adalah petarung yang hebat. Kepribadiannya yang flamboyan dan kesukaannya nge-rap membuatnya sangat disukai para penggemar.

Killer B diadopsi oleh Raikage Ketiga. Dengan demikian, dia menjadi kakak Lightning A. Berdua, mereka membentuk duo yang sangat mengagumkan. Mereka bahkan bisa menciptakan gerakan bertarung yang khusus bersama.

Lelouch Lamperouge (Code Geass)

Lelouch sangat cerdas dan bahkan salah satu karakter tercerdas dalam anime. Dengan kecerdasannya itu, dia bisa melumpuhkan orang yang lebih kuat darinya. Dia selalu terlihat tenang dan tanpa ekspresi, jadi sangat sulit untuk bisa melihatnya bereaksi langsung terhadap apapun. Tapi, jangan coba-coba mengusik adiknya, Nunnally.

Keinginan Lelouch menggulingkan Britannia juga didorong atas impiannya untuk memberikan dunia yang lebih baik untuk adiknya, Nunnally. Secara praktis, Nunnally menjadi satu-satunya keluarga kandung Lelouch. Setelah ibu mereka tewas dan mereka dibuang dari kerajaan. Lelouch bahkan meninggalkan sekutunya demi menyelamatkan adiknya dari bahaya.

Portgas D Ace (One Piece)

Ace sangat dekat dan menyayangi adiknya, Luffy, meski mereka tidak memiliki hubungan darah sama sekali. Hubungan mereka jadi bertambah erat setelah “kematian” Sabo. Ace berjanji untuk benar-benar merawat Luffy karena dia tidak mau kehilangan seorang saudara lagi. Ace pun bersedia melakukan apa saja demi menjaga keselamatan Luffy, seperti yang terlihat di Terminal Abu-abu.

Menonton anime memanglah cukup menyenangkan, namun ada juga hal menyenangkan lainnya yaitu bermain slot. Bermain slot memang cukup menyenangkan dan jika kamu menang itu hanyalah bonus dari keberuntungan.